BLC Telkom Klaten

Monday, July 6, 2015

RADIO STREAMING

Radio Streaming


    Icecast adalah server media streaming yang saat ini mendukung Ogg (Vorbis dan Theora), Opus, WebM dan MP3 audio stream. Hal ini dapat digunakan untuk membuat stasiun radio internet atau jukebox berjalan pribadi dan banyak hal di antaranya. Hal ini sangat serbaguna dalam bahwa format baru dapat ditambahkan relatif mudah dan mendukung standar terbuka untuk komunikasi dan interaksi.

Berikut adalah langkah-langkah untuk menginstall icecast sebagai berikut:

1. Menginstall icecast
    #apt-get install icecast, kemudian tekan (y) untuk setuju untuk melanjutkan.
2. Muncul tampilan seperti dibawah ini tekan yes untuk configurasi icecast
3. Masukan hostname
3. Masukan pastword untuk source
4. Masukan pastword lagi untuk relay
5. Masukan pastword lagi untuk memastikandministration
6. Edit file dengan  perintah #nano /etc/icecast2/icecast.xml
Muncul tampilan seperti dibawah ini
  Kemudian sesuaikan dengan kotak dialog dibawah ini dengan benar
Selanjutnya samakan kembali seperti tampilan dibawah ini dan sesuaikan hostnamenya
Tekan lagi kebawah dan cari kalimat seperti dibawah ini dan samakan dengan tampilan dibawah ini dan ganti pada mount denga radio
Selanjutnya samakan lagi seperti yang di atas ganti mount dengan radio
Simpan dengan menekan ctrl+x dan tekan y
7. Lalu edit file dengan perintah #nano /etc/default/icecast. Muncul tampilan    dibawah ini. Pada bagian paling akhir dibawah kalimat ENABLE=false
Ganti menjadi ENABLE=true
Simpan dengan ctrl+x dan y

8. Restart icecast2
9. masuk ke web browser, dan ketikan IP Server dengan port 8000
Hasilnya seperti ini
10. Setelah terinstall kita buka aplikasi mixx yang sudah terinstall, tekan ctrl+p
     atau klik option > preferances > Live broadcasting , seperti gambar-gambar
     dibawah ini :
11. Muncul tampilan seperti dibawah ini
12. Kemudian kita cek, tetapi dengan pc lain. Ketikkan dibrowser IPnya dan juga portnya, lalu kita klik /radio
13. Selanjutnya akan muncul tampilan seperti gambar dibawah lalu kita play


Terimakasih dan Semoga Bermanfaat

No comments:

Post a Comment

Prinsip Dasar Akuntansi (macam-macam bidang akuntansi)

 Macam-macam bidang akuntansi seperti berikut 1. Akuntan Publik               Pemeriksaan laporan keuangan (auditing) adalah bidang pekerjaa...